Mahasiswa Fakultas Ilmu Kesehatan (Fikes) Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) yang tergabung dalam tim kelompok 2 KKN-T Pencegahan Stunting kerjasama BKKBN Jawa Timur, berikan edukasi gizi seimbang untuk ibu hamil dalam kegiatan Kelas ibu hamil pada Kamis (14/9/2023) di balai desa Wonoayu Sidoarjo. Kegiatan ini secara rutin dilaksanakan oleh bidan dan kader desa wonoayu setiap bulan...Read More