Pimpinan

Siti Cholifah, SST., M.Keb

Ketua Program Studi Pendidikan Profesi Bidan 

 

Ketua Prodi dalam sistem tata pamong di tingkat Prodi memiliki tanggung jawab
langsung kepada Dekan. Dalam melaksanakan tugas sehari-hari, Ketua Program studi
dibantu oleh sekretaris program studi dalam pengelolaan Prodi dan laboratorium, staf
administrasi bertugas mengurus administrasi akademik, dan dibantu juga dengan Unit
Jaminan Mutu (UJM).